Monthly Archives: August 2013
Belajar dari Salesman yang Sukses
“Satu-satunya divisi yang menghasilkan Uang, dalam arti kata sebenarnya, adalah divisi sales. Divisi yang lain bisa menghemat biaya, tetapi tetap tidak bisa menciptakan aliran dana masuk. Fokus pada divisi SALES, dapat memberikan pemasukan yang berkesinambungan bagi perusahaan Anda”. (Johny Rusly) Banyak seorang salesman yang perlahan-lahan menjadi seorang entrepreneur. Sudah selayaknya seorang entrepreneur memiliki kemampuan menjual […]
Memulai Bisnis Dengan Dana Pinjaman? Berarti Anda Bodoh!
Halo Sobat Studentpreneur! “Hanya orang bodoh yang memulai bisnisnya dengan uang pinjaman!” Kata-kata ini bukan berasal dari Saya, Sobat Studentpreneur, melainkan dari entrepreneur terkenal di Amerika, Mark Cuban. Buat Sobat Studentpreneur yang belum pernah mendengar Mark, beliau adalah pemilik tim basket kondang Dallas Mavericks, Landmark Theatres, Magnolia Pictures, serta jaringan TV AXS dengan total kekayaan […]
Lazada Mendapatkan Investasi dari Verlinvest
Beberapa bulan lalu, terdengar berita yang sangat luar biasa di dunia e-commerce tanah air. Situs jual beli Lazada.com sebagai pusat belanja online mengumumkan bahwa Verlinvest bergabung untuk menjadi Investor disamping investor lainnya seperti Holtzbrink, Kinnevik, Summit Partners, Tengelmann Group. Verlinvest sebagai Holding Company asal Belgia merogoh koceknya hingga 100 juta dollar untuk berinvestasi ke situs […]
Editor’s Update – Selamat Hari Raya Idul Fitri
Halo Sobat Studentpreneur, Tidak terasa sudah 8 bulan Studentpreneur menemani Sobat semua. Didirikan di bulan January 2013, kami berusaha keras untuk terus menginspirasi Sobat Studentpreneur agar berani memulai bisnisnya sendiri. Namun ada baiknya kami memulai dengan meminta maaf. Kami sadar 8 bulan ini kami sudah sering membuat Sobat Studentpreneur kecewa karena terkadang kami telat update […]