Monthly Archives: August 2016
Growth Hacking Academy Mengadakan Bootcamp Lagi di Jakarta
Entrepreneur yang berada di Jakarta akan mendapatkan kesempatan untuk belajar Growth Hacking dari startup terbaik di Indonesia. Setelah sukses 5 kali mengadakan acara di Jakarta, Growth Hacking Asia kembali lagi dengan 6 hari hands-on dan intensif Bootcampnya akan di mulai pada tanggal 5 – 10 September 2016. Bootcamp ini nantinya akan bertujuan untuk mengajarkan kecakapan […]
7 Tips Memilih Lokasi Meeting Terbaik Untuk Bertemu Klien
Memilih lokasi meeting terbaik saat akan bertemu klien adalah hal yang harus sangat diperhatikan oleh seorang pebisnis. Lokasi meeting tentunya akan berdampak pada suasana diskusi bersama klien itu sendiri. Meskipun terlihat sepele, hal ini justru sulit dilakukan oleh seseorang yang baru saja menekuni dunia bisnis. Untuk meyakinkan klien tentu kamu pun harus memberikan image yang […]
Young On Top : Impact Event Surabaya
Impact merupakan event seminar yang diadopsi daru Young On Top National Confrence. Namun, apabila Young On Top national Confrence itu dilakukan di kota Jakarta, #IMPACT akan dilaksanakan di luar kota Jakarta karena permintaan yang masuk dari ribuan anak muda di Indonesia terutama di Kota Surabaya. Konsep seminar yang menghadirkan pembicara yang terbukti berhasil di bidang […]
Tempat Strategis untuk Vending Machine
Vending machine merupakan salah satu alat yang dapat membantu kamu untuk mendapatkan keuntungan lebih, asalkan tahu lokasi tepat yang mampu menarik banyak pelanggan. Sebenarnya, tidak ada formula pasti yang dapat digunakan dalam menemukan tempat strategis untuk vending machine. Idealnya, vending machine harus diletakkan di tempat-tempat yang benar-benar dibutuhkan orang-orang. Lokasi dengan traffic pejalan kaki yang […]
Tips Menjaga Emosi dalam Pekerjaan
Sobat Studentpreneur pasti pernah berada di situasi yang kurang mengenakkan dalam pekerjaan, seperti ketika pelanggan komplain dengan cara yang kurang sopan, proyek besar yang sudah kamu kerjakan sungguh-sungguh mendadak dibatalkan, atau harus berada satu tim dengan rekan sekantor yang kurang klik dengan kamu. Pada kehidupan sehari-hari, kamu mungkin akan berteriak atau menyendiri ketika menghadapi situasi-situasi […]