Tag Archives: pebisnis muda sukses
Gadis 22 Tahun ini Meraup 100 Juta Rupiah Tiap Bulan Dari Bisnisnya
Meskipun masih berusia 22 tahun, Putri berhasil meraup omzet hingga 100 juta rupiah per bulan dari bisnisnya, Sister Clay. Bagi para kaum milenials, siapa yang tidak ingin menjadi pengusaha muda sukses dengan omzet puluhan atau bahkan ratusan juta rupiah setiap bulannya? Pasti tidak ada yang menolak, kan? Hal inilah yang Tidak pernah terbayang oleh Putri, […]
Padukan Bisnis Travel dan Budaya, Mahasiswa Surabaya Raup Jutaan Rupiah
Bukan hanya bergerak di bidang pariwisata, bisnis pemuda ini juga bertujuan untuk mengenalkan kebudayaan disetiap lokasi destinasi wisata. Seorang pebisnis yang bergerak di bidang traveling tentu harus sering melakukan perjalanan wisata. Begitulah prinsip yang dipegang teguh oleh seorang Hadi Kurniawan yang merupakan CEO CV Konsep Global Media, sebuah travel agent yang menggabungkan konsep perjalanan wisata […]
Kisah Inspiratif CEO Dunia yang Sukses Sebelum Usia 40 Tahun
Berikut ini CEO di dunia yang berhasil dan menjadi sukses dengan perusahaannya sebelum usianya menginjak 40 tahun. Sebagai seorang entrepreneur, Anda pasti terinspirasi mendengar cerita yang sukses dari entrepreneur yang masih muda. Dibawah ini akan ada cerita inspiratif tentang 5 entrepreneur dibawah 40 tahun yang sukses membangun bisnisnya. Bahkan beberapa ada yang masih dibawah 30 […]
Omzet Pebisnis 20 Tahun Ini Mencapai Puluhan Juta Rupiah Per Bulan
Laksamana dan Theodorus Masih Berusia 20 Tahun, Namun Sudah Berhasil Membangun Bisnis Beromzet Puluhan Juta Rupiah Per Bulan. Industri kreatif semakin menunjukkan geliatnya di Indonesia. Hal ini ditunjukkan dengan semakin banyaknya anak-anak muda yang sukses menekuni bidang ini. Seperti halnya Laksamana Mustika dan Samuel Theodorus yang kini sukses membangun perusahaannya yang diberi nama Elven Digital. […]
Inilah Kenapa Gae Koen Tok Tumbuh Pesat di Surabaya
Bisnis dimulai dari sebuah benih, kemudian ditanam dengan penuh komitmen dan perhatian hingga menghasilkan bunga. Menumbuhkan bisnis tidaklah mudah. Tetapi dengan menumbuhkan bisnis, Anda pun akan bertumbuh secara pribadi. Itulah pendapat Abibayu Gustri, founder “Gae Koen Tok” (gaekoentok.com), sebuah brand fashion asli Surabaya. Hingga kini, “Gae Koen Tok” yang dimulai dari sebuah bisnis kuliahan, berhasil […]
Pemuda Ini Dapatkan Milliaran Rupiah Dengan Membuat Jutaan Orang Tertawa
Bayangkan betapa bahagianya kalau Anda berhasil membuat puluhan juta orang tertawa, namun juga mendapatkan uang sampai puluhan milliar rupiah? Ray Chan, anak muda dari Hong Kong berhasil mewujudkannya dengan menciptakan situs komedi populer 9GAG. Tanyalah pada anak muda yang berusia di bawah 30 tahun, kebanyakan dari mereka adalah pengunjung setia 9GAG. Bahkan, saking populernya di […]
Anak Muda Terkaya di Amerika Hidup Sederhana
Apa yang akan Anda lakukan ketika masih berusia 27 tahun namun sudah mempunyai uang puluhan trilliun di rekening? Berfoya-foya, membeli rumah mewah dan jet pribadi, dan gaya hidup tinggi? Kalau Anda bertanya pada Dustin Moskovitz, salah satu pendiri Facebook dan orang kaya termuda di Amerika (lebih muda beberapa hari dari Mark Zuckerberg) dengan kekayaan lebih […]
6 Anak Muda Ajaib di Dunia Bisnis
Kata siapa mendirikan bisnis harus menunggu punya pengalaman puluhan tahun? Kata siapa bisnis hanya untuk orang-orang senior berusia 40-60an tahun? Kata siapa anak muda tidak mungkin membuat bisnis karena tidak punya modal? Kalau Anda termasuk orang-orang yang beralasan tidak membuat bisnis karena alasan-alasan tersebut, maka artikel-artikel ini wajib Anda baca. Kami sudah mengumpulkan 6 anak […]
Sarah Haselkorn – Ini Cara Saya
Ketika pertama kali mendirikan Green Bean, jaringan restoran sehat di Amerika, Sarah Haselkorn masih berkuliah di tahun keduanya. Karena ingin mendirikan bisnis di usia muda, Sarah mengalami hal yang sama dengan banyak pebisnis muda, diremehkan karena masih muda. Sarah yang juga merupakan finalis Global Student Entrepreneur Award ini memberikan tipsnya untuk mengatasi dilemma yang dialami […]