Berita Bisnis
iPhone 6, Antara Aneh atau Menakjubkan
Mampukah iPhone 6 menjadi senjata pamungkas Apple selanjutnya? Entah sudah berapa banyak bocoran-bocoran mengenai produk smartphone Apple terbaru yang muncul ke masyarakat hingga kemarin Selasa, Apple akhirnya resmi memperkenalkan iPhone 6 dalam acara peluncuran di Cupertino, Amerika Serikat. Sayangnya peluncuran produk Apple terbaru ini lebih minim kejutan dibanding peluncuran sebelumnya, karena bentuk dan kecanggihannya produk […]
Alibaba IPO Saga 2: Masayoshi Son Bisa Peroleh 298 Trilliun Rupiah
Kepercayaan Masayoshi Son Kepada Jack Ma Membuahkan Hasil. Diperkirakan, Softbank milik Masayoshi Son Akan Memperoleh 298 Trilliun Rupiah Dari IPO Alibaba. Perusahaan lain yang akan panen besar dalam IPO Alibaba esok adalah Softbank. Perusahaan telekomunikasi dan investasi Jepang ini adalah pemegang saham terbesar dengan 36,7% saham. Dari investasi awal Masayoshi Son senilai 20 juta dolar, […]
Elon Musk Akan Membangun Industri Baterai Terbesar di Dunia
Tony Stark (Iron Man) Dunia Nyata, Elon Musk, Kembali Mengejutkan Dunia. Dia Akan Membangun Bisnis Baterai Terbesar di Dunia. Bukan Elon Musk namanya kalau tidak mengguncang dunia. Baru-baru ini, ia mengumumkan rencananya bahwa Tesla akan membangun sebuah perusahaan baterai yang setara dengan produksi baterai seluruh dunia saat ini: 5 GW. Masalahnya adalah, pengumuman ini datang […]
Selamat Datang di Dunia Bisnis, Briptu Norman
Dari Polisi, Menjadi Artis, Kini Briptu Norman Menjajal BIsnis. Bagaimana Kisahnya? Anda pasti masih ingat dengan Briptu Norman. Pria dengan nama asli Norman Kamaru ini pernah populer lewat video lipsync yang diunggah di Youtube. Kala itu, media berbondong – bondong memburu kesempatan untuk meliputnya. Seharian penuh ada berita tentangnya. Namun tak lama kemudian, bintang popularitasnya […]
Alibaba IPO Saga 1: Yahoo Raup Keuntungan 424 Trilliun Rupiah
Keputusan Jenius Jerry Yang dan Yahoo Untuk Menyelamatkan Alibaba 9 Tahun yang Lalu Membuahkan Hasil. Yahoo Diperkirakan Meraup Keuntungan 424 Trilliun Rupiah. Industri IT geger oleh kabar tentang IPO (Initial Public Offering) Alibaba. Perusahaan e-commerce yang menguasai 80% marketshare di Tiongkok ini diperkirakan akan mencetak IPO terbesar sepanjang sejarah. Dengan setiap lembar saham dijual dalam […]
Menurut Google, Produk Terbaik Itu Seperti Sikat Gigi
Kenapa Google Menganggap Produk yang Mempunyai Sifat Seperti Sikat Gigi Adalah Produk yang Hebat? Google menganggap bahwa sikat gigi adalah produk paling hebat yang pernah diciptakan dalam sejarah umat manusia. Bukan karena ia kompleks, atau bahkan karena inovasi-inovasi yang bermunculan setelahnya (contohnya, penemuan roda memunculkan gerobak, sepeda, hingga mobil), melainkan karena sikat gigi adalah barang […]
Truk, Mobil, dan Sepeda Motor Dalam Teknologi
Akan tiba waktu dimana PC akan menjadi Truk yang hanya dibutuhkan oleh sebagian orang saja. – Steve Jobs. Salah satu orang yang paling disegani di dunia teknologi pernah memprediksi tren dunia komputer di masa mendatang. Alm. Steve Jobs, yang merupakan pendiri Apple pernah mengibaratkan komputer tradisional a.k.a. Personal Computer (PC) sebagai “truk” dan tablet sebagai […]
Pebisnis, Jangan Sampai Logo Perusahaan Anda Seperti Mereka
Internet menganggap logo baru Hershey kelihatan seperti tinja. Serius. Logo baru Hershey baru saja keluar. Dan reaksi internet, katakanlah kurang apresiatif. Beberapa opini populer justru menganggap bahwa logo baru Hershey sama sekali tidak menjustifikasi asosiasi brand mereka dengan cokelatnya yang terkenal enak itu. Kata mereka dalam sebuah pernyataan dalam blog desain Brand New, pergantian logo […]
Perusahaan Mantan Guru Bahasa Inggris Ini Kini Diharga 1800 Trilliun Rupiah
Guru Bahasa Inggris Ini Kini Dihargai Sebagai Salah Satu Pahlawan Ekonomi Tiongkok. Pada tahun 1999, seorang guru Bahasa Inggris Jack Ma mengajak 17 orang temannya untuk bersama-sama memajukan ekonomi Tiongkok. Dia merasa bisnis-bisnis dari Tiongkok harus dipromosikan lebih baik. Dari tangan emasnya, lahirlah Alibaba, portal e-Commerce pertama di Tiongkok. Sepanjang perjalanannya, Alibaba sangat terkenal karena […]
Kasus Florence Mengajarkan Anda Untuk Berhati-hati di Sosial Media
Apa yang Kita Bisa Pelajari Dari Kesalahan Florence Sihombing Untuk Bisnis Kita? Hari Jumat lalu, Sri Sultan Hamengku Buwono IX mengajak warga Jogja untuk memaafkan Florence Sihombing. Agaknya, ini berarti kasus yang menerpa Florence Sihombing akan segera tutup tirai. Sebagaimana kita ketahui, Jogja dihentak oleh curhatan Florence melalui sosial media Path. Akibat curhatan tersebut, Florence […]
Ide Bisnis untuk Anda: Mereplika Disney Seperti Kedua Orang Ini
Tidak Ada Salahnya Meniru, Apalagi Kalau Tiruan Anda Bisa Sukses Seperti Disney Versi Afrika Ini. Saking cintanya dengan kebudayaan ibu pertiwi mereka, kedua orang ini, keturunan Kenya dan Uganda, berusaha mereplika Disney versi Afrika. Franco Eugene Abott dan Brian Asingia menganggap bahwa konten asli Afrika saat ini kalah bersaing. Bukan karena kurangnya konten. Karena bicara […]
Manfaat Teknologi Augmented Reality Untuk Bisnis
Augmented Reality bisa dikatakan sebagai Dunia Virtual yang masih memiliki banyak peluang baru untuk mengembangkan bisnis apapun. Apakah Anda tertarik? Pernahkah Anda melihat ada obyek di dekat Anda melalui komputer atau perangkat mobile lainnya namun tidak terlihat secara kasat mata? Jika pernah maka Anda baru saja merasakan pengalaman Augmented Reality (AR), sebuah teknologi komputer yang […]
Berhentilah Memburu Foto Selfie Monyet atau Alien: Anda Tidak Bisa Mengklaim Hak Ciptanya
Tidak Semua Foto Anda Bisa Klaim Hak Ciptanya. Semuanya bermula ketika David Slater mengunjungi Indonesia pada tahun 2011 silam. Seekor monyet membajak kameranya dan mengambil ratusan foto. “Tidak banyak yang fokus,” katanya. Namun di antara ratusan foto yang tidak fokus itu, ada satu atau dua permata, yaitu foto selfie ketika si monyet seolah sedang tersenyum […]
Programming Game Semudah Bermain Lego Dengan Aplikasi Ini
Apa yang ingin kami lakukan adalah membuat programming menjadi lebih menyenangkan. Pernahkah Anda memiliki keinginan untuk membuat game tapi tidak tahu cara membuatnya? Kini ada sebuah aplikasi baru yang bernama Tickle, dibuat oleh Mike Chen, seorang profesor komputer di U.C. Berkeley Amerika Serikat. Aplikasi ini dapat mengajarkan kepada Anda cara membuat game menjadi lebih mudah. […]
Apple University yang Super Rahasia, Akhirnya Bocor Ke Publik
Apple University Melatih Siswanya Untuk Berpikir dan Bertindak Ala Apple. Baru-baru ini, New York Times, melalui bocoran dari tiga karyawan Apple yang menolak disebutkan identitasnya, menulis sebuah pemberitaan tentang Apple University. Apple University adalah sebuah sistem yang dikembangkan oleh mendiang Steve Jobs untuk memantapkan karyawan mereka tentang kebudayaan dan sejarah perusahaan. Sebut saja namanya indoktrinasi […]
Oh Tidak, Pembuat Game Menjengkelkan Ini Telah Kembali
Sekuel permainan Flappy Bird telah hadir, yaitu Swing Copters. Sanggupkah game ini membuat kehebohan kembali? Masih ingatkah Anda dengan permainan Flappy Bird? Ya, mini mobil game yang bisa membuat pemainnya jengkel bahkan sampai ada yang membanting smartphonenya. Permainan itu memang sudah tidak lagi tersedia di Google Play karena tekanan pendapatan yang dialami oleh developer membuatnya […]