Tips
5 Tips Manajemen Waktu Dari Pebisnis Sukses
Menjalankan manajemen waktu yang baik akan semakin mempercepat pertumbuhan bisnis Anda. Menjadi seorang pebisnis tentu harus memiliki wawasan yang luas, tak terkecuali dengan bidang manajemen. Pasalnya, manajemen tidak bisa dipisahkan dengan semua hal yang berkaitan dengan bisnis. Melalui manajemen yang tepat maka sebuah bisnis bisa berjalan sesuai target dan mendapat keuntungan yang berlipat. Diantaranya adalah […]
Sembilan Kunci Sukses Sebelum Mulai Berbisnis
Sebaiknya Anda jangan memulai bisnis jika belum membaca tipsnya berikut ini. Tak ada rumusan yang tepat untuk memulai sebuah bisnis atau bisa menjalankannya sampai mencapai sebuah kesuksesan. Tidak sedikit mereka yang sudah menyiapkan business plan dengan matang pun tetap mengalami kegagalan karena satu dan lain hal. Hanya saja, bukan berarti tidak akan ada orang yang […]
Inilah 10 Aplikasi Untuk Membantu Anda Berjualan Online di Facebook
Dengan menggunakan 10 aplikasi ini Anda bisa menjadi seorang pebisnis profesional yang menawarkan berbagai macam produk unggulan di facebook. Dengan semakin berkembangnya teknologi internet semua menjadi semakin mudah. Teknologi internet memberikan kemudahan terhadap semua hal, tak terkecuali bagi mereka yang ingin menjadi seorang pebisnis. Pasalnya, seorang pebisnis tak perlu lagi membuka sebuah lapak untuk menjajakan […]
Cara Memulai Bisnis Online yang Sukses
Menjalankan bisnis online tidak bisa sembarangan, simak tipsnya berikut ini. Bisnis online memang sedang merajai sistem jual-beli di seluruh penjuru dunia. Betapa tidak, dalam bisnis online, baik penjual maupun pembeli sangat dipermudah untuk mendapatkan apa yang diinginkan. Bagi penjual, mereka tidak perlu repot-repot membuka lapak atau bahkan sebuah outlet secara fisik untuk memajang barang dagangannya. […]
Raup Keuntungan Dari Segarnya Minuman Jus
Dengan tips berikut ini, Anda bisa mereguk keuntungan bisnis minuman jus segar. Selain bisnis makanan, bisnis minuman memang dikenal yang paling laris manis di pasaran. Hal itu yang membuat banyak orang membuka bisnis minuman dengan berbagai varian rasa. Tak terkecuali bisnis minuman jus yang tidak hanya bisa menjadi penghilang dahaga tetapi juga memberikan dampak kesehatan […]
Jangan Remehkan 5 Hal Berikut Saat Memulai Bisnis
Anda bisa sukses memulai bisnis dengan menyimak beberapa hal berikut ini. Saat memiliki sebuah ide bisnis, maka sebaiknya segera realisasikan ide tersebut. Cobalah untuk segera mengeksekusinya dengan mewujudkan sebagai sesuatu yang nyata. Namun, yang perlu diingat adalah tidak menjalankannya dengan asal-asalan. Oleh karena itu, Anda wajib memiliki sebuah perencanaan bisnis yang matang serta strategi bisnis […]
Inilah 4 Kesalahan yang Sering Dilakukan Pebisnis Muda
Dengan menghindari kesalahan-kesalahan berikut ini akan membuat Anda terhindar dari kegagalan menjalankan bisnis. Siapapun pasti setuju bahwa menjadi seorang entreprenur memang membanggakan. Bayangkan saja, Anda bisa memiliki sebuah perusahaan sendiri dan menjadi bosnya serta bisa menentukan arah atau langkah perusahaan ke depan nanti. Hal itulah yang juga dilakukan oleh banyak entrepreneur dengan berbagai macam bidang […]
Segarnya… Inilah Tips Sukses Bisnis Minuman
Bisnis makanan dan minuman sedang menjamur. Bagaimana caranya agar bisa sukses terutama dalam bisnis minuman? Indonesia sebagai negara yang berada di garis khatulistiwa membuatnya memiliki dua musim, yakni kemarau dan musim hujan. Jika sedang musim kemarau dimana cuacanya sangat panas sekali maka banyak masyarakat yang mencari minuman dingin untuk menghilangkan dahaga. Sebaliknya, jika saat musim […]
Tips Menggunakan Facebook Untuk Bisnis
Melalui facebook Anda bisa mengembangkan bisnis agar bisa meningkatkan perusahaan. Strategi marketing paling mudah dan juga murah pada saat ini adalah melalui media sosial. Pasalnya, saat ini media sosial menjadi bagian yang paling penting dari hidup seseorang. Tidak jarang seseorang yang baru saja bangun tidur akan mencari handphone miliknya untuk mengetahui hal baru di dunia […]
Inilah 3 Model Bisnis yang Tak Pernah Sepi Pembeli
Jika masih bingung dengan jenis usaha yang akan dijalankan maka cobalah ketiga model bisnis berikut ini. Ada banyak sekali jenis bidang usaha yang bisa digeluti oleh setiap orang. Namun, banyak orang yang masih bingung akan terjun bisnis di bidang apa. Padahal, bisnis seperti kuliner dan juga fashion pun banyak sekali menarik minat konsumen yang akan […]
Delapan Kunci Sukses Tetap Kreatif di Kantor
Anda tetap bisa kreatif di kantor dengan beberapa cara berikut ini. Saat ini banyak sekali perusahaan yang mendesain kantornya seakan para karyawan bekerja di rumahnya sendiri. Hal itu dilakukan agar karyawan merasa nyaman dalam bekerja dan tidak terbebani dengan suasana kantor yang tegang seperti pada umumnya. Tapi, karena keasikan bekerja seperti di rumah, tak jarang […]
8 Tips Digital Marketing Untuk Startup Baru Anda
Inilah strategi marketing agar startup Anda semakin dikenal oleh banyak orang. Jika mendengar kata marketing, tentu tidak akan habis bahasannya. Mulai dari bagaimana strategi marketing yang paling murah sampai yang paling mahal. Strategi marketing paling murah mungkin bisa dilihat dari kisah Xiaomi yang menganut strategi zero marketing strategy. Tetapi ada juga perusahaan-perusahaan yang mengeluarkan uang […]
Cara Ampuh Menciptakan Kesan Pertama Kepada Pelanggan
Anda bisa mendapat respon positif dari pelanggan dengan menciptakan kesan pertama yang baik seperti berikut ini. Anda masih ingat dengan sebuah iklan yang menggambarkan betapa petingnya kesan pertama kan? Benar, bagaimanapun juga, ketika Anda pertama kali bertemu dengan orang yang tidak dikenal maka kesan pertama sangat menentukan. Jika kesan pertama yang ditangkap orang lain sedikit […]
Cara Mengetahui Pergerakan Kompetitor Bisnis Anda
Anda tak perlu takut jika ada pesaing dalam menjalankan sebuah bisnis, karena belum tentu pesaing akan menjalankan bisnis dengan sistem yang sama. Dalam menjalankan sebuah bisnis maka sangat besar sekali kemungkinan munculnya seorang pesaing atau kompetitor. Mereka biasanya akan menjalankan bisnis dengan menawarkan produk yang hampir sama hingga menggunakan strategi pemasaran yang unik. Namun, sebaiknya […]
Tips Membuat Email Marketing yang Menarik dan Menjual
Sering mengirimkan email marketing ke pelanggan namun tidak mendapatkan hasil memuaskan? Simak tips berikut ini. Pengguna internet, hampir seluruh pengguna internet, akan mudah sangat teralihkan. Mereka tidak akan membaca secara teliti, apalagi jika yang dilihatnya tidak menarik. Ini juga akan terjadi jika Anda membuat iklan atau marketing di internet. Anda membuat iklan banner, posting di […]
Cara Menjaga Kekompakan Tim Kerja
Setiap perusahaan akan lebih mudah mencapai target yang telah ditentukan dengan anggota tim yang solid. Dalam sebuah perusahaan maka untuk bisa mencapai sebuah target dibutuhkan kerja sama tim yang sangat baik. Tidak sedikit perusahaan yang menerima seorang pelamar kerja yang bukan saja pintar tetapi karena mereka bisa bekerja sama dengan tim. Pasalnya, dengan kerja sama […]