Monthly Archives: August 2015
Gadis Cantik Ini Melestarikan Budaya Sambil Berbisnis
Lia Puji Lestari adalah salah satu Sobat Studentpreneur yang sering sekali mengikuti event-event Studentpreneur. Tampilannya yang sangat menarik dan fashionable biasanya membuat anggota komunitas Studentpreneur lainnya mengelilingi dan berusaha berkenalan. Ternyata, selain berparas cantik dan menarik, Lia ini juga merupakan seorang pebisnis muda yang cukup berhasil. Borneo Be, brand fashion yang didirikannya sesaat setelah lulus […]
Ide Bisnis Kreatif Untuk Anda Coba
Dalam dunia bisnis yang semakin ketat, mencari ide bisnis sederhana tentu bukan hal yang mudah. Meskipun Anda sudah ingin berbisnis, tanpa ide dan eksekusi yang baik, Anda tidak akan bisa berhasil. Oleh karena itu, Tim Studentpreneur ingin membantu Anda. Kami sudah mencari 10 ide bisnis kreatif yang mungkin cocok untuk Anda. Serunya lagi, ide bisnis […]
Virgin Galactic Semakin Dekat Untuk Membuat Anda Bisa Liburan ke Luar Angkasa
Entrepreneur gila Richard Branson yang juga pemilik Virgin Group kini semakin dekat untuk mewujudkan mimpinya dapat membuat pelanggan Virgin liburan ke luar angkasa. Melalu Virgin Galactic, anak perusahaan Virgin Group yang bertanggung jawab terhadap perusahaan dengan produk liburan ke luar angkasa ini, akhirnya mendapatkan izin dari pemerintah untuk meluncurkan pesawat luar angkasa komersial dari Amerika. […]
Cara Entrepreneur Mendapatkan Dukungan Keluarga
Seorang entrepreneur mungkin saja berasal dari lingkungan keluarga dengan gaji dan pendapatan rutin bulanan. Lingkungan ini mungkin akan melihat entrepreneur sebagai sebuah profesi yang terlalu berisiko dan tidak aman. Jadi, jika Anda menghadapi situasi seperti ini, bagaimana Anda dapat mendapatkan dukungan keluarga Anda? Berikut 10 tips yang kami harap dapat membantu Anda. 1. Merencanakan […]
Pendiri Facebook Sumbangkan 1,4 Trilliun Rupiah Untuk Pendidikan
Suara buruk yang sedang terjadi di Silicon Valley akhir-akhir ini berusaha dipatahkan oleh pendiri Facebook, Mark Zuckerberg. Ketika anak muda jenius lainnya seperti Evan Spiegel dari SnapChat, Travis Kalanick dari Uber, dan paling baru Mahbod Moghadam dari Rap Genius sedang dalam sorotan karena kelakuan buruk mereka, Mark Zuckerberg kembali menunjukkan dirinya sebagai pemberi amal terbesar […]
Kata Siapa Cuma Uang yang Bisa Memotivasi Karyawan Anda
Kemampuan untuk memotivasi karyawan adalah salah satu keterampilan yang harus dimiliki setiap entrepreneur. Akan tetapi, sebagian besar entrepreneur masih berpikir bahwa uang yang dapat memotivasi karyawan mereka. Mereka tidak sepenuhnya salah. Namun tidak juga sepenuhnya benar. Sebab, di samping uang, ada banyak variabel yang dapat meningkatkan gairah, komitmen, dan kinerja karyawan Anda. Apa saja? […]
Ibu Rumah Tangga Ini Sukses Menjalankan 3 Bisnisnya Secara Online Tanpa Mengabaikan Keluarga
Rizki Rahmadianti adalah seorang ibu rumah tangga di Surabaya. Yang membedakannya dari ibu rumah tangga pada umumnya adalah di tengah kesibukannya, Rizki mampu menjalankan bisnisnya selama lebih dari 5 tahun, membuat beberapa bisnis baru, dan tetap menjalankannya dengan konsisten. Bahkan, ketika Anda cari namanya di Google, anda akan dengan mudah menemukan banyak pemberitaan positif yang […]
Tonton Pebisnis Jenius Ini Luncurkan Roket Terbarunya
Elon Musk Menunjukkan Roketnya Pagi Ini Karena Marah Dengan Pernyataan Russia. Beberapa tahun yang lalu, Elon Musk yang sukses besar dengan PayPal menginvestasikan sebagian besar uangnya untuk sebuah project gila, SpaceX, dengan misi mengirim manusia ke planet Mars. Setelah pada bulan Mei 2012 SpaceX mampu membuktikan mereka mampu meluncurkan roket berisi kargo, membawanya ke International […]
7 Tips Ketika Bekerja dari Rumah
Banyak hal yang bisa mengalihkan fokus anda ketika bekerja. Apalagi ketika memulai bisnis, Anda memulainya dengan bekerja dari rumah. Suasana berisik, debu di lantai, atau tetangga Anda mengajak bergosip. Jadi, apa yang harus Anda lakukan? Berikut beberapa tips mendesain ruang kerja Anda untuk meningkatkan produktivitas Anda ketika bekerja dari rumah. Tambahkan Aquarium Sentuhan kehidupan […]
Resmi: Apple Membeli Beats 30 Trilliun Rupiah
Pembelian Ini Membuat Dr.Dre Menjadi Artis Hip-Hop Terkaya di Dunia Setelah digosipkan selama beberapa bulan, akhirnya kabar itu datang juga. Hari ini, Apple telah resmi membeli pembuat hardware audio dan jasa streaming radio, Beats. Harga yang harus dibayarkan Apple untuk mengakuisisi perusahaan yang didirikan oleh rapper terkenal Dr.Dre dan veteran eksekutif industry musik Jimmy Lovine […]
Pendiri Google: Saya Akan Ubah Dunia Transportasi
Hari ini Google mengeluarkan sebuah pengumuman yang luar biasa. Google X, department khusus yang dipimpin langsung oleh Sergey Brin, salah satu pendiri Google, menunjukkan prototype self-driving car mereka. Ya, Anda tidak salah baca, mobil yang bisa berjalan sendiri. Meskipun sudah menyampaikan niatnya dari tahun lalu, baru sekarang Google menunjukkan sebuah prototype yang berjalan lancar, dan […]
Ibu Muda Ini Hasilkan Puluhan Juta dari Jualan Tas di Dunia Online
Febbi Filza memiliki kesibukan sebagaimana layaknya seorang ibu muda pada umumnya. Yakni mengurus rumah tangga dan merawat anaknya yang masih berusia 4 tahun. Luar biasanya, di tengah kesibukan seorang ibu rumah tangga yang sangat padat, Ibu muda berusia 23 tahun ini mampu menemukan waktu untuk menjalankan bisnisnya di dunia online, Aimeeforbags, hingga kini menghasilkan omset […]
Ini Kata Mereka tentang Perubahan Tokobagus ke OLX
“Lha iya.” Kata Rizki Rahmadianti, seorang entrepreneur toko online sukses di Indonesia, sekaligus salah satu pengguna Tokobagus. “Tokobagus yang berani menggelontorkan sekian milyar untuk beriklan di TV saja bisa sampai berganti. Padahal namanya sudah kena dan bagus. Kok bisa?” Pertanyaan ini mungkin sama dengan apa yang terlintas di benak kita ketika pertama kali melihat iklan […]
From the archives: Dua Pebisnis Sukses Surabaya: Bisnis Online Bukan Sekedar Online
Previously published on Mei 26, 2014Pada Studentpreneur Hangout yang diselenggarakan tanggal 21 Mei 2014 kemarin, Studentpreneur menghadirkan 2 pebisnis yang sukses mengembangkan bisnis mereka di dunia online. Bagai bumi langit, kedua narasumber memiliki model bisnis yang berbeda. Yang satu adalah pebisnis toko online konvensional, sementara yang lainnya adalah media liputan event. Mereka adalah Rizki Rahmadianti, […]
10 Tips Bagi Anda yang Bekerja Jauh dari Tim Anda
Bekerja jarak jauh, terpisah dari tim Anda, bukan berarti Anda harus merasa jauh dari tim Anda. Bahkan di era kecanggihan teknologi seperti sekarang, sudah tidak jamannya lagi untuk selalu satu atap dengan anggota tim Anda. Ada 10 teknik yang dapat Anda lakukan untuk membuat Anda dan setiap tim Anda yang bekerja secara remote dapat terhubung […]
Bagaimana Anda dapat Menjalin Networking yang Efektif
Networking adalah keterampilan penting bagi profesi apa pun. Apalagi entrepreneur. Membangun jaringan dan menciptakan hubungan akan mengantarkan Anda pada kesempatan-kesempatan, ide-ide baru, atau pertumbuhan bisnis Anda. Namun sering kali ketika menghadiri acara networking, ujung-ujungnya hanyalah tumpukan koleksi kartu nama dan Anda tidak ingat dari mana mereka berasal. Jadi, networking seperti apa yang seharusnya Anda lakukan? […]