Best People
Buana Perkasa Putra – Direktur Aromatherapy Roll-On SafeCare (Preview Juni 2013)
Ketika sedang santai di sebuah kafe yang terletak di Surabaya Barat, tidak sengaja Editor-In-Chief Majalah Studentpreneur, Adhika Dwi Pramudita, bertemu dengan teman kuliahnya. Kebetulan, temannya ini adalah Buana Perkasa Putra, direktur dari sebuah perusahaan besar berskala nasional. Sobat Studentpreneur pasti pernah memakai atau setidaknya pernah mendengar nama salah satu produknya, Minyak Angin Roll-On Aromatherapy SafeCare. […]
Fred DeLuca – Merintis Subway Sandwich Dari Nol
Sosok Fred DeLuca mungkin sebuah nama yang asing bagi sebagian orang di Indonesia. Namun di Negara asalnya, Amerika, Fred sangat terkenal dan disegani. Beliau adalah seorang founder dan owner dari Subway Sandwich. Yang menarik dari sosok kali ini adalah kisah beliau yang berjuang dari nol untuk mewujudkan sebuah ide sederhana dan berhasil dijual ke masyarakat […]
Seri Orang Terkaya di Indonesia (4) – Husain Djojonegoro
Saya cukup yakin kalau di Sobat Studentpreneur pasti pernah atau malah sering menggunakan produk-produk dari ABC Group dan Orang Tua Group. Mulai dari baterai ABC, minuman seperti Nu Green Tea dan kratingdaeng, sampai snack ringan seperti wafer Tango. Kalau ingin disebutkan detailnya, saya berani jamin banyak sekali produk-produk ABC dan Orang Tua Group yang kita […]
Tony Tan Caktiong dan Keinginan Mengalahkan Franchise Asing
Tony Tan Caktiong pemilik dari Jollibee adalah salah seorang professional bisnis yang sangat di kagumi, inovatif, dan paling banyak ditiru di Filipina. Perusahaannya telah mampu menumbangkan kedigdayaan perusahaan fast food dunia semacam McDonald atau Kentucky Fried Chicken. “Dia mengatakan kepada saya: Kamu tahu kenapa kamu sukses? Kamu tahu bagaimana cara berbagi. Banyak orang tidak berbagi, […]
William Tanuwijaya – Berjaya Dengan Tokopedia
William Tanuwijaya adalah co-founder dari tokopedia.com, salah satu marketplace terbesar di Indonesia. Bekerja keras bersama dengan Leontinus Alpha Edison (Leon), tokopedia tumbuh sangat cepat, mempunyai ribuan pedagang dan pengguna, dengan transaksi total milliaran rupiah. Berkenalan di Surabaya tahun 2010 dulu, Editor-In-Chief kami, Adhika berhasil mewawancarai William lagi. Alumnus Binus ini menceritakan pemikirannya untuk Sobat Studentpreneur. […]
Tiyo Avianto – SolusiHardware dan Entrepreneurship
Tiyo Avianto adalah alumni ITS Surabaya yang sudah dikenal dan lama aktif di kalangan komunitas Surabaya Web Community atau biasa disingkan Suwec. Tiyo, sapaan akrabnya, merupakan pemilik salah satu perusahaan web design yang cukup terkenal di Surabaya. Namun, di sela-sela kesibukannya, dia masih sempat untuk membangun sebuah usaha e-commerce yang ternyata juga berkembang cukup pesat, […]
Benny Susanto – PXL Digital Art Course
Universitas Widya Kartika atau yang biasa disingkat Uwika memiliki banyak mahasiswa yang sangat antusias terhadap Majalah Studentpreneur. Reporter Studentpreneur berhasil menemui salah satu dari mereka, Benny Susanto. Ternyata, selain berminat terhadap entrepreneurship, Benny juga sudah berani memulai usaha! Ayo kita dengar ceritanya Sobat Studentpreneur. Halo Benny, bagaimana kabarnya? Dengar-dengar sekarang kamu sedang sibuk dengan […]
Kisah Sukses Bisnis Online Ponco Suhirno, Founder PresidentFurniture.Com
“Waktu saya kecil, saya kerja sebagai gembala sapi di sebuah dusun di kampung saya yang ada di daerah Tulang bawang, Lampung. Dari kecil sebelum sekolah sampai tamat SMA, saya masih menggembalakan sapi. Di saat saya berada dipadang rumput bersama sapi-sapi saya, saya sering berpikir kalau besar nanti aku jadi apa ya? Masa selamanya aku jadi […]
Jalan Aqua – Dari Diremehkan Menjadi Air Minum Dalam Kemasan Terbesar Di Indonesia
Halo Sobat Studentpreneur! Cerita ini tentang perjuangan Pak Tirto Utomo dalam merintis Air Minum Aqua, dari dihina banyak orang sampai sekarang menjadi air minum dalam kemasan terbesar di Indonesia. Cerita ini sangat inspiratif dan harus dishare untuk semua Sobat Studentpreneur, baik yang sudah mempunyai bisnis atau yang masih dalam tahap ingin mempunyai bisnis. Bukan sekedar […]
Seri Orang Terkaya di Indonesia (3) – Sudhamek AWS
Halo Sobat Studentpreneur!! Kita tiba di seri ketiga dari 40 seri orang terkaya di Indonesia. Jujur saya selaku Editor-In-Chief Majalah Studentpreneur sangat ingin menulis seri ketiga yang akan membahas tentang Bapak Sudhamek ini. Dari 40 orang terkaya di Indonesia, saya hanya pernah bertemu dengan dua orang, yaitu Bapak Ciputra (atau biasa saya panggil dengan Engkong […]
Seri Orang Terkaya di Indonesia (2) – Hashim Djojohadikusumo
Halo Sobat Studentpreneur! Seri orang terkaya di Indonesia kali ini akan membahas tentang Hashim Djojohadikusumo, seorang pengusaha sukses yang menempati posisi orang terkaya ke 39 di Indonesia versi Majalah Forbes. Jumlah total kekayaan dari Hashim adalah 750 Juta Dollar, atau kalau dirupiahkan mencapai 7,5 Trilliun!! Bagaimana cara Hasim memperoleh kekayaannya tersebut? Sobat Studentpreneur pasti akan […]
Seri Orang Terkaya di Indonesia (1) – Eddy Kusnadi Sariaatmadja
Halo Sobat Studentpreneur! Mulai hari ini sampai 40 hari kedepan, Majalah Studentpreneur akan memprofilkan satu persatu pengusaha sukses yang masuk daftar orang terkaya di Indonesia versi Forbes. Kami dari tim redaksi akan berusaha memberikan yang terbaik, termasuk mengulas asal mula sampai rahasia kenapa mereka bisa sesukses sekarang. Kami berharap Sobat Studentpreneur dapat mengambil pelajaran dari […]
Perusahaan Milik Remaja 17 tahun Dibeli Oleh Yahoo
Bayangkan apabila anda masih berusia 17 tahun, kemudian tiba-tiba ada perwakilan dari Yahoo mengetuk pintu rumah anda dan ingin memberi anda beberapa juta dollar? Itulah yang dialami oleh Nick d’Aloisio, remaja berusia 17 tahun dari London yang membuat Summly, sebuah aplikasi laris di iPhone. Summly mampu merangkum konten artikel apapun, sehingga pengguna tidak perlu membaca […]
Zach Sims – Anak 125 Milliar
Editor-In-Chief dan Chief Technology Officer Majalah Studentpreneur – Adhika Dwi Pramudita dan Wedya Agung – dua-duanya merupakan lulusan information and multimedia technology ketika kuliah. Dasar dari programming tentu sudah mereka kuasai. Namun seiring kebutuhan, mereka harus belajar bahasa programming lain. Kedua petinggi majalah ini memilih Codecademy sebagai tempat mereka belajar. Selain gratis, Codecademy juga memiliki […]
RISING STAR – Brian Sang Pebisnis Religius
Wirausaha Muda Mandiri adalah salah satu event entrepreneurship yang paling prestisius di Indonesia. Banyak sekali alumni pemenangnya yang menjadi entrepreneur sukses. Salah satunya adalah Brian Arfi Faridhi yang merupakan Founder dari Dhezign, salah satu perusahaan teknologi paling sukses di Jakarta. Brian memenangkan Wirausaha Muda Mandiri di tahun 2009. Kebetulan, Editor-In-Chief Majalah Studentpreneur adalah teman lama […]
Startup – Stephanie Berusaha Membalikkan Jalan Hidup dengan Reverse
Ketika masih kuliah, Stephanie Octavia dan Vida Aisha tidak pernah mengira bahwa tas dua sisi (bisa dibolak-balik) kreasi mereka bisa menjadi salah satu ladang penghasilan tambahan yang bagus. Stephanie dan Vida merintis Reverse ketika masih berkuliah di Prasetiya Mulya Business School Jakarta. Tas ini terbilang unik karena mempunyai dua sisi desain yang menarik, tergantung mood […]