Berita Bisnis
Terimakasih Elon Musk: Paten Memang Menyebalkan
Akuilah, patent sucks! Ketika innovator mendapatkan hak untuk melindungi sesuatu yang dia ciptakan sehingga dia mendapatkan keuntungan ekonomi darinya, itulah paten. Namun, di waktu yang sama, dengan paten tersebut dia juga sebenarnya menghambat kemajuan industry dan ilmu pengetahuan pada keseluruhan. Apple sempat terkenal dengan istilah “patent troll” dan “sue everyone” karena mereka hampir mematenkan semua […]
Ternyata, Entrepreneur Wanita Melampaui Pria Secara Global
Dunia entrepreneur terus berubah. Berdasarkan riset tahunan terbaru dari The Global Entrepreneurship Monitor (GEM), untuk pertama kalinya dalam 13 tahun, wanita tercatat berhasil menciptakan bisnis pada tingkat pertumbuhan yang mengungguli pria di tiga dari 59 negara yang disurvei, yakni Ghana, Nigeria, dan Thailand. Fakta apa yang bisa kita dapatkan dari sini? Dorongan secara global […]
5 Pengusaha Kaya yang Meraih Kesuksesan Semasa Sekolah
Belajar keras, lulus sekolah, dan mendapatkan karir yang baik, itulah yang seringkali orang tua kita katakan. Seringkali benar. Namun tidak sedikit pula mereka-mereka yang meskipun against all odds, mengambil rute yang berbeda dan memulai perjalanan entrepreneur mereka saat masih di sekolah. Kesuksesan mereka membuktikan bahwa karir tidak perlu menunggu sampai lulus sekolah. Bill Gates […]
Sheryl Sandberg Bisa Menjual Saham Facebook Senilai 200 Milliar Rupiah Dalam Sehari
Setiap eksekutif di perusahaan agaknya perlu belajar lebih banyak dari sosok Sheryl Sandberg. Sejak menjabat jadi Chief Operational Officer (COO) Facebook, Sheryl Sandberg seolah tidak pernah lepas mengukir prestasi. Kabarnya, pada hari Kamis kemarin, Facebook melaporkan bahwa Sheryl Sandberg berhasil menjual sahamnya di Facebook hingga 18 juta dolar. Artinya, sejak Februari, ia telah menjual sahamnya […]
Bagaimana Website Ini Menghasilkan 25 Juta Kunjungan dalam 4 Bulan
MobioInsider.com mungkin punya jawaban tentang bagaimana meraih trafik kunjungan yang tinggi bagi website Anda. Sebab, strategi yang diterapkannya mampu menghasilkan trafik kunjungan hingga 25 juta pageviews hanya dalam waktu sekitar empat bulan sejak dia pertamakali muncul. Bagaimana bisa? Rupanya, Mobio melakukannya dengan cara menjalin kemitraan dengan 100+ selebriti Twitter seperti Kim Kardashian, bintang sepak bola […]
Ini Perasaan Pendiri Perusahaan yang Diakuisisi 200 Trilliun Lebih Oleh Facebook
Brian Acton, adalah salah satu dari dua pendiri WhatsApp. Kalau bicara soal WhatsApp, maka yang berada di benak Anda mungkin adalah deal akuisisi fantastis senilai $ 19 milyar oleh Facebook. Angka ini jauh memecahkan rekor akuisisi Instagram oleh Facebook senilai $ 1 milyar yang terjadi beberapa tahun silam. Sehingga, tidak heran kalau angka ini membuat […]
Bisnis Multi Miliaran Ini Dimulai dengan Modal yang Sangat Kecil
Memulai bisnis memang membutuhkan modal. Namun, modal yang besar tidak serta merta berarti membuat bisnis Anda besar. Begitu pun sebaliknya, modal yang kecil tidak berarti bisnis Anda akan selamanya kecil. Beberapa bisnis multi-miliaran bahkan hanya dimulai dari sebuah peralatan bekas. Tidak percaya? Berikut empat bisnis yang cocok untuk dijadikan studi kasus dalam pembelajaran kita hari […]
Penulis Game of Throne Akan Memasukkan Nama Anda dalam Novel Terbarunya Jika Menyumbang 236 Juta Rupiah
Bukan George R. R. Martin apabila tidak bertindak out of the box. Penulis novel berjudul A Song of Ice And Fire (yang kemudian diadaptasikan ke dalam serial Game Of Throne oleh HBO) ini membuka sebuah kampanye penggalangan dana dalam sebuah situs crowdfunding Prizeo. Donasi yang terkumpul nantinya akan disumbangkan ke Wild Spirit Wolf Sanctuary dan […]
Saham Blue Chip Ini Dapat Mengubah 1 Juta Rupiah Menjadi 1,52 Milliar Rupiah
Sobat Studentpreneur, kali ini kita akan membahas tentang kinerja suatu saham sebagai salah satu instrument investasi, tentu yang menarik dari sebuah investasi adalah returnnya atau bisa disebut hasil dari investasi Kinerja saham yang akan kita bahas kali ini merupakan saham bluechip kesukaan banyak pelaku saham. Saham tersebut adalah saham perusahaan unilever Indonesia Tbk (UNVR). Saham […]
Mari Belajar dari Kegagalan Bisnis 5 Selebriti Hollywood Ini
Wajah yang populer tidak menjamin keberhasilan sebuah bisnis. Nyatanya, yang namanya bisnis, ya bisnis. Di dalamnya perlu pengelolaan yang konsisten, rencana bisnis yang jelas dan strategi pertumbuhan yang bisa diterapkan. Berikut adalah 5 selebritis Hollywood yang pernah gagal dalam mengelola bisnis mereka, dan apa yang dapat Anda pelajari darinya. Pentingnya sebuah image: Kanye West. […]
Ini Dia Pemenang Cakrawala Awards 2014
Cakrawala adalah batas penanda bahwa sesuatu yang besar, bercahaya, dan memiliki energi kuat akan muncul dari timur. Cakrawala Awards adalah ajang penghargaan, apresiasi, karya kreatif digital dari Jawa Timur. Pada penyelenggaraan kali ini, karya kreatif digital yang dikompetisikan adalah aplikasi mobile berbasis android. Ada dua kategori peserta yang bisa mengikuti kompetisi ini, yaitu pelajar dan […]
Ini Dia 6 Kampanye Kickstarter Paling Sukses
Kickstarter adalah situs revolusioner di mana user bisa mendanai proyek-proyek independen milik pengusaha startup dengan ide-ide yang menurut mereka menarik, kreatif dan revolusioner. Sang pengusaha akan berlomba-lomba untuk mempromosikan idenya, dimana setiap orang di dunia yang ingin melihat ide tersebut terwujud bisa mendanai proyek ini secara patungan. Well, Tidak semua ide mendapatkan dana yang diharapkan, […]
Inilah Kenapa Teknisi Berpotensi Besar Jadi Pemimpin yang Baik
Sebuah analisis dari LeadingCompany melaporkan bahwa 50 perusahaan terkemuka di Australia dipimpin oleh CEO yang berlatar belakang di bidang teknik, sebanyak mereka yang berlatar belakang ekonomi atau pemasaran. CEO Microsoft, Satya Nadella berlatar belakang teknis. Begitu pula dengan Mary Barra dari General Motors dan Jeff Bezos dari Amazon. Teknik telah lama merajai peringkat teratas sebagai […]
Pesaing Starbucks Mungkin Datang Dari India: Cafe Coffee Day Mengajukan IPO
Café Coffee Day, jaringan kafe kopi rumahan terbesar di India, kini menuju ke Initial Public Offering (IPO). Forbes melaporkan bahwa perusahaan ini akan mencatatkan diri di bursa efek luar negeri dalam 6-8 bulan ke depan. Perusahaan induknya, Coffee Day Resorts yang berbasis di Bangalore, sedang menjajaki kemungkinan untuk mengganti nama dan saat ini sedang melakukan […]
Pakar Bisnis Thailand: Pasar Indonesia Sangat Potensial
Thanawat Malabuppha adalah founder Priceza.com, sebuah startup Thailand yang kini tengah menjajaki pasar mereka di Indonesia. Kepada tim Studentpreneur, Wai (nama panggilan Mr. Thanawat) membagi seputar potensi Indonesia, apa yang dilihatnya dari Indonesia, dan kenapa begitu berharga untuk meluaskan pasar mereka ke Indonesia? Sangat menarik untuk mencari tahu bagaimana Indonesia dilihat dari kacamata pebisnis asing. […]
Apple: Anda Sudah Tidak Butuh Google
Tim Studentpreneur yang menonton Apple Worldwide Developers Conference (WWDC) 2014 tertarik terhadap sebuah hal. Seperti biasa, Apple menunjukkan berbagai inovasi luar biasa dalam konferensi tahunan ini. Teknologi dengan inovasi hebat sudah mendarah daging dalam Apple, jadi tim kami tidak kaget sama sekali. Termasuk ketika Apple mengatakan mereka telah memperbaiki iCloud untuk terjun lebih serius di […]