Tips
7 Cara Agar Kamu Jadi Lebih Produktif
Banyak pengusaha sukses yang akhirnya gulung tikar karena mengalami penurunan pada kinerja perusahaannya. Hal ini diduga akibat menurunnya produktivitas sumber daya manusia yang ada di sana. Padahal untuk dapat bertahan dalam persaingan bisnis, kamu harus terus mampu bersikap produktif setiap harinya. Nah, 7 cara ini bisa kamu praktekkan agar jadi lebih produktif lagi Sobat Studentpreneur. […]
Karyawan Melakukan Ini? Kamu Harus Senang!
Perusahaan hebat dibangun dari sumber daya yang hebat pula, tak terkecuali para karyawannya. Sebagai seorang pebisnis tentunya kamu berharap agar semua karyawan yang ada dapat bekerja maksimal sehingga mencapai profit yang diinginkan. Karyawan dalam kategori baik umumnya memiliki kriteria seperti, tanggap, pekerja keras, dan jujur. Namun, karakter tersebut tidaklah cukup untuk membangun perusahaan yang hebat. […]
Peraturan 5 Jam yang Bisa Buat Kamu Sukses
Sobat Studentpreneur, siapa sih yang tidak ingin meraih sukses di usia muda? Terlebih bagi kamu yang sudah berani untuk memulai bisnismu sendiri. Belajar menjadi sukses dari orang lain itu memang sangat diperlukan, namun siapa sangka jika ada peraturan 5 jam ini yang bisa membuatmu sukses lebih cepat. Penasaran apa saja bagian dari peraturan 5 jam […]
5 Hal yang Paling Ditakuti Founder Startup
Sudah bukan rahasia lagi bahwa 80% startup akan gagal di tahun pertama. Walaupun itu sudah bukan rahasia lagi, ternyata masih ada kesalahan-kesalahan yang berulang-ulang dilakukan oleh para founders startup. Ketakutan para founders inilah yang akan dibahas di dalam artikel kali ini. Kamu mungkin sedang kepikiran atau bahkan sudah bersiap membuat startup sendiri. Sekarang coba kamu […]
Yuk Jadi Bos Idaman Karyawan!
Siapa sih yang tidak ingin menjadi bos idaman? Dikagumi dan dicintai oleh para karyawan adalah impian semua bos di seluruh dunia. Namun, tidak semua tahu cara terbaik untuk bisa menjadi bos idaman. Tak jarang beberapa bos justru mendapat label yang kurang baik hanya karena peraturan dan kebijakan yang ditetapkan untuk seluruh karyawannya. Lalu apa saja […]
7 Tips Memilih Lokasi Meeting Terbaik Untuk Bertemu Klien
Memilih lokasi meeting terbaik saat akan bertemu klien adalah hal yang harus sangat diperhatikan oleh seorang pebisnis. Lokasi meeting tentunya akan berdampak pada suasana diskusi bersama klien itu sendiri. Meskipun terlihat sepele, hal ini justru sulit dilakukan oleh seseorang yang baru saja menekuni dunia bisnis. Untuk meyakinkan klien tentu kamu pun harus memberikan image yang […]
Tempat Strategis untuk Vending Machine
Vending machine merupakan salah satu alat yang dapat membantu kamu untuk mendapatkan keuntungan lebih, asalkan tahu lokasi tepat yang mampu menarik banyak pelanggan. Sebenarnya, tidak ada formula pasti yang dapat digunakan dalam menemukan tempat strategis untuk vending machine. Idealnya, vending machine harus diletakkan di tempat-tempat yang benar-benar dibutuhkan orang-orang. Lokasi dengan traffic pejalan kaki yang […]
Tips Menjaga Emosi dalam Pekerjaan
Sobat Studentpreneur pasti pernah berada di situasi yang kurang mengenakkan dalam pekerjaan, seperti ketika pelanggan komplain dengan cara yang kurang sopan, proyek besar yang sudah kamu kerjakan sungguh-sungguh mendadak dibatalkan, atau harus berada satu tim dengan rekan sekantor yang kurang klik dengan kamu. Pada kehidupan sehari-hari, kamu mungkin akan berteriak atau menyendiri ketika menghadapi situasi-situasi […]
Peluang bisnis lebaran yang tidak boleh kamu lewatkan
Sebagai seorang entrepreneur tentunya kamu harus pandai-pandai melihat peluang bisnis termasuk pada momen lebaran. Mengingat bahwa mayoritas masyarakat Indonesia beragama Islam dan merayakan Idul Fitri, maka ada banyak peluang bisnis lebaran yang tidak boleh kamu lewatkan. Bisnis atau usaha yang ditekuni saat lebaran bisa jadi mendatangkan banyak keuntungan dan dapat dilanjutkan sebagai usaha yang menjanjikan […]
Cara mengatasi beban kerja sebelum libur lebaran
Terkadang pekerjaan dapat menjadi beban bagi seseorang menjelang libur panjang, seperti halnya libur lebaran. Hal ini disebabkan oleh kebiasaan menunda-nunda serta menumpuk pekerjaan hingga menimbulkan stres menjelang tenggat waktu yang telah diberikan. Pada akhirnya, kamu justru merasa terbebani dengan beban kerja yang banyak sebelum libur lebaran. Studentpreneur punya beberapa cara ampuh yang dapat kamu lakukan […]
3 Ide Bisnis Online Untuk Pemula
Jika Anda hendak memulai bisnis online maka simaklah 3 ide bisnis online berikut ini. Banyak pakar bisnis yang berpendapat bahwa memulai sebuah bisnis online merupakan salah satu ide terbaik dalam rangka terjun ke dunia bisnis. Hal ini dikarenakan bisnis online memiliki resiko yang lebih kecil dibandingkan dengan menjalankan bisnis yang berinvestasi di kantor. Selain itu, […]
Kenali 4 Alternatif Permodalan Untuk Bisnis Anda
Memiliki modal yang cukup adalah salah satu syarat agar bisnis Anda bisa berjalan, inilah caranya agar bisa mendapat bantuan modal. Untuk membangun sebuah bisnis sendiri tentu bukanlah perkara yang mudah. Pasalnya, banyak sekali hal-hal yang harus dipertimbangkan dan dipersiapkan sebelum memulai sebuah bisnis. Anda dituntut agar memiliki skill dalam menjalankan usaha tersebut serta bisa memprediksi […]
Inilah 4 Cara Jitu Agar Tetap Bisa Bersaing di Bisnis Online
Inilah beberapa cara yang bisa dilakukan agar bisnis online milik Anda bisa terus bersaing setiap saat. Kehadiran teknologi internet membuat perkembangan dunia bisnis semakin pesat dari waktu ke waktu. Bahkan, banyak sekali pengusaha yang memanfaatkan internet sebagai media untuk promosi sekaligus menjual produknya. Setiap hari muncul ribuan hingga jutaan pebisnis online yang baru di dunia […]
Ubah Gaya Kepemimpinan Anda Dari Boss Menjadi Leader
Boss dan Leader adalah dua gaya kepemimpinan yang berbeda. Sudahkah Anda menjadi pemimpin yang baik? Ketika Anda menjadi seorang pebisnis, Anda juga akan menjadi seorang pemimpin. Minimal, Anda akan memimpin semua karyawan Anda untuk mencapai target-target perusahaan. Namun tahukah Anda bahwa sebenarnya ada dua tipe pemimpin? Tipe pemimpin pada dasarnya ada dua, yaitu boss atau […]
Inilah 5 Pekerjaan yang Bisa Memberikan Penghasilan Tambahan Bagi Anda
Dengan memiliki pekerjaan tambahan maka Anda hal tersebut juga akan menambah penghasilan untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari. Kenaikan harga BBM memang memicu hampir semua harga bahan kebutuhan pokok ikut mengalami peningkatan juga. Hal tersebut menuntut Anda untuk menyesuaikan anggaran keuangan sesuai dengan situasi dan kondisi. Bukan hanya mengurangi anggaran pada gaya hidup saja, bahkan pengeluaran untuk […]
Hindari 4 Hal Berikut agar Bisnis Anda Tidak Mengalami Kebangkrutan
Inilah beberapa hal yang perlu diperhatikan agar bisnis Anda terhindar dari bangkrut. Saat ini mungkin Anda sedang menimati proses bisnis yang sedang berjalan. Semuanya bisa sesuai dengan target yang diharapkan dan mampu melewati setiap hambatan atau rintangan yang menghadang. Bisnis yang dijalankan pun selalu mengalami pertumbuhan yang signifikan dari waktu ke waktu. Bahkan, beberapa investor […]